PENTINGNYA PENDINGINAN SETELAH OLAHRAGA
Ladies, melakukan pendinginan setelah berolahraga sangat dianjurkan. Ini bisa membantu mengurangi nyeri otot dan mempercepat pemulihan pasca olahraga. Akan tetapi banyak orang yang kerap melewatkan sesi pendinginan ini. Padahal pendinginan